Hikmah Penciptaan Nyamuk

poto : http://obatobat.com
Semua ciptaan Allah tidak ada yang sia - sia baik manusia, hewan, dan tumbuhan.
Termasuk nyamuk yang selama ini kita ketahui sebagai sumber penyakit mematikan melalui produknya yakni malaria atau DBD.

Jika dilihat dari sisi lain masih ada hikmah yang di dapat dari penciptaannya nyamuk diantaranya :
  1. Terciptanya industri obat atau pembasmi nyamuk dan otomatis memberikan berkah tersendiri bagi para pekerjanya.
  2. Sebagai sarana tafakur, Allah sangat bijaksana menciptakan nyamuk sekecil itu bagaimana jadinya jika nyamuk diciptakan sebesar gajah !!! Habislah kita.
  3. Menjaga kebersihan lingkungan, Otomatis kita harus menjaga kebersihan lingkungan agar tidak terkena dampak dari nyamuk tersebut.
  4. Keseimbangan alam. ekosistem yang terdapat dalam rantai makanan hewan akan tetap terjaga.
  5. dll.
Pelajaran : semua ciptan-Nya tidak ada yang sia-sia sekalipun itu nyamuk yang dapat merugikan umat manusia, disitulah kita dapat belajar untuk menjaga lingkungan agar hidup lebih sehat.

No comments:

Post a Comment